Pengertian Hardware dan Software Beserta Contohnya!

    


    Hardware (Dalam Bahasa Indonesia disebut Perangkat Keras) merupakan alat atau elemen yang jelas bentuknya, dapat dilihat dan dirasa (disentuh). Dalam dunia komputer, hardware berarti perangkat keras yang mendukung sebuah komputer agar dapat dioprasikan. Software / perangkat lunak,  adalah sekumpulan data elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, data elektronik yang disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah.


 INPUT DEVICE
Digunakan untuk mentransmisikan (meyebarkan) data ke processing dan stroge hardware.
1. Keyboard.
Merupakan salah satu input hardware berupa papan ketikyang derisikan tombol-tombol huruf, angka, serta tombol-tombol khusus lainnya. Keyboard dapat juga digunakan untuk melakukan berbagai perintah dengan kombinasi beberapa tombol.
2. Mouse.
Merupakan input device yang digunakan untu menggerakan pointer yang terlihat di layer monitor.
3. Scanner.
Merupakan jenis input device yang digunakan untuk menyalin atau mentransformasikan gambar yang bersifat grafis atau text ke dalam komputer secara cepat dan mudah.
Baca Juga : Pengertian Malware, Spyware, dan Trojan Lengkapp!


4. Handwriting Recognition.
Input device yang berfungsi untuk memasukan data ke dalam sebuah sistem koputer dengan cara menuliskannya pada pad elektronis yang sensitif.
5. Modem.
Merupakan input device yang digunakan untuk menghubungkan suatu komputer dengan komputer yang lainnya melalui suatu jaringan telepon.
6. Light pen.
Salah satu input data yang digunakan untuk memasukan data ke dalam sistem komputer dalam bentuk grafik. Penggunaanya dilakukan dengan cara melukiskan pena pada suatu media.
7. Bar cod reader.
Merupakan device yang digunakan untuk membaca suatu text yang dituliskan dengan pola garis-garis hitam putih. Biasa digunakan pada toko-toko untuk menidentifikasi jenis barang.
8. Voice recognition device.
Input data yang digunakan untuk memasukan data berupa suara ke dalam sinyal interpreter. Diperlukan untuk membantu meringankan pmakai untuk mengetik atau mengedit hasil ketiannya.
PROCESSING HARDWARE
Merupakan hardware yang bertugas untuk menghitung, membandingkan, dan melaksanakan instruksi-instruksi khusus.
1. Central Processing Unit (CPU).
Merupakan bagian yang sangat penting dari sebuah komputer, karena merupakan pusat fikiran dari komputer itu sendiri, yaitu merupakan pusat pengolahan serta pengontrolan dari keseluruhan sistem komputer yang sedang berjalan.
Bagian – bagian CPU :
a. Control Unit.
Bertugas mengambil alih instruksi-instruksi dari sistem memory dan menterjemahkannya. Control unit juga bertindak sebagai pengontrol dan pengkoordinir keseluruhan sistem komputer dalam melakukan pengolahan data.
Contoh : Mengontrol cara kerja input dan output device.
b. ALU (Arithmatic – Logic Unit).
Bertindak melaksanakan instruksi yang telah diterjemahkan oleh control unit serta melaksanakan operasi perhitungan dan juga logika.
c. Memory.
Digunakan untuk menyimpan hasil instruksi data dan instruksi program. Sebagai tempat penyimpanan, memori mempunyai ruang-ruang penyimpanan dimana masing-masing ruangan penyimpanan tersebut mempunyai alamat sendiri yang berupa nomor –nomor yang menunjuk lokasi tertentu di memori.
– RAM (Random Accsess Memory).
Merupakan memori yang berfungsi untuk menyimpan sementara perintah dan data saat sebuah program dijalankan. Perintah dan data tersebut mencakup data yang akan dibaca dari harddisk, data-data yang dimasukkan melalui alat input komputer, dan juga data-data hasil pemrosesan sebuah program. Satuan ukuran kemampuan sebuah memori untuk menyimpan informasi disebut byte.
gambar :
images_015
– ROM (Read Only Memory).
ROM digunakan untuk menyimpan perintah dan data-data secara tetap. Sesuai dengan namanya, komputer hanya dapat membaca data dan perintah yang terdapat di ROM. Komputer tidak dapat mengubah data dan perintah yang tersimpan di ROM. Perintah-perintah yang disimpan didalam ROM merupakan perintah tetap yang dibutuhkan oleh komputer.
gambar :
images_0042
C. STORAGE.
Komputer mempunyai berbagai media penyimpanan (Sorage) tetap dengan berbagai sifat, kelebihan, dan kekurangannya. Kelebihan dan kekurangan tersebut dilihat dari sisi kapasitas penyimpanan, mobilitas, kecepatan akses, kemampuan menghapus dan menulis data, begitu juga harga.
1. Harddisk.
Merupakan media penyimpanan dengan kapasitas yang terbesar dibandingkan media penyimpanan data lainnya. Pengaksesan data melalui harddisk adalah yang tercepat dibandingkan melalui penyompanan data yang lain.
gambar harddisk :images_007
2. Disket.
Disket atau 31/2 floopy disk digunakan untuk menyimpan data, sama halnya dengan harddisk. Perbedaannya, disket hanya mampu menyimpan data sampai 1,44 MB selain itu kecepatan akses datanya pun lambat. Disket dapat dibaca dengan alat yang bernama disk drive.
gambar :
images_0051
3. CD-ROM, CD-R, CD-RW, DVD, DVD-RW
Merupakan media penyimpanan data berupa kepingan CD, harganya relatif murah, kapasitas penyimpanannya pun cukup besar mulai dari 700 MB (untuk CD) sampai dengan 3 GB (untuk DVD), namun aksesnya sedikit lebih lambat dibandingkan harddisk atau flash disk. Untuk dapat membaca dan menuliskan data, media penyimpanan ini membutuhkan perangkat yang disebut dengan CD drive ataupun DVD drive.

Baca Juga :  Perbedaan Native dan Hybrid! Lengkappp!

gambar :
images_008
OUTPUT HARDWARE
1. Printer.
Dari sekian banyak jenis output hardware, printer merupakan jenis output hardware yang banyak digunakan.
– Character printer, mencetak per karakter, lambat, umumnya murah.
– Line printer, mencetak perbaris.
– Page printer, mencetak per halaman, seperti mesin photo copy dan biasanya menggunakan laser agar menghasilkan printed character.
a. Impact printer, memukul kertas saat mencetak, sehingga lebih berisik.
Contoh : dot matrix printer.
images_003
b. Non-impact printer, menggunakan sistem photoelectric untuk mencetak.
Contoh : laser printer.
images_0192
c. Bit-mapped printer, bekerja atas dasar pengalamatan pada setiap dot yang
membentuk baris dan kolom halaman kertas.
Keuntungannya : Dapat mencetak karakter dan gambar dengan mulus.
Kerugiannya : Komputer harus mengirim lebih banyak instruksi dan data ke printer untuk mengkonvert data dan alamat setiap dot.
Selain printer, output device lainnya adalah voice output, plotter dan layar monitor. Layar monitor dapat juga dimasukan sebagai input device, karena membantu melihat apa yang telah diketikan oleh input device keyboard.
Plotter mempunyai fungsi yang lebih rumit sehingga dapat digunakan untuk membuat grafik, diagram, peta, microfilm, dan microfiche.images_0171
2. Monitor.
Monitor digolongkan sebagai Output device karena dapat berfungsi untuk melihat hasil yang diinput oleh input device. contohnya untuk melihat hasil ketikan yang diketik dengan keyboard.
gambar monitor :    monitor
E. LAINNYA.
1. Motherboard
Motherboard atau sering disebut dengan mainboard merupakan perangkat komputer yang sering merupakan perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai tempat perangkat-perangkat lain, seperti prosessor, memori VGA card, Sound card dan LAN card. Setiap perangkat memiliki slot tersendiri yang memungkinkan perangkat tersebut melekat di motherboard.
Selain dilengkapi dengan slot-slot, motherboard juga dilengkapi dengan jalur-jalur koneksi yang memungkinkan perangkat-perangkat komputer berkomunikasi satu sama lainnya.
Biasanya, motherboard didesain untuk digunakan oleh prosessor tertentu. Sehingga motherboard yang didesain untuik prosesor Intel tidak akan dapat digunakan untuk prosessor AMD, demikian juga sebaliknya.
gambar :images_0193
2. VGA Card
VGA card adalah peralatan konmputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi sinyal gambar. VGA Card memungkinkan data-data dalam bentuk ditampilkan dalam bentuk digital ditampilkan dalam bentuk gambar di layar monitor.
Secara fisik, VGA Card merupakan kartu elektronik yang dipasangkan pada slot yang terdapat pada motherboard. Kemudian pada salah satu sisi VGA card dilengkapi dengan plug untuk memasangkan kabel yang dihubungkan dengan monitor komputer.
Selain dalam bentuk kartu elektronik yang dipasangkan pada slot motherboard, ada juga beberapa motherboard yang telah dilengkapi dengan VGA Card (Built-in). Namun, resikonya adalah jika salah satu komponen itu rusak (VGA Card atau Motherboard) maka kita harus mengganti keduanya.
gambar :images_0182
3. Sound Card
Sound card adalah peralatan konmputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital menjadi sinyal suara. Sound card memungkinkan data-data suara seperti lagu yang tersimpan di komputer dapat didengar melalui perangkat keluaran (speaker atau headset).
Secara fisik , sound card merupakan kartu elektronik yang dipasangkan pada slot yang terdapat pada motherboard, dan pada sisi belakang sound card terdapat plug untuk memasangkan kabel yang menghubungkannya ke perangkat input (microphone) dan output suara (speaker atau headset)
Kita harus menginstall software drivernya terlebih dahulu agar Sound card dapat dikenal oleh komputer. File-file driver tersebut akan memberi tahu sistem operasi, sehingga sound card dapt bekerja dengan baik. Seperti halnya VGA card, Selain dalam bentuk kartu elektronik yang dipasangkan pada slot motherboard, ada juga beberapa motherboard yang telah dilengkapi dengan Sound Card (Built-in). Namun, resikonya adalah jika salah satu komponen itu rusak (Sound Card atau Motherboard) maka kita harus mengganti keduanya.

Baca Juga : 6 Cara Cepat Mengatasi HP Android Yang Lemot (100%) Work!!

gambar :images_0183

SOFTWARE

Software / perangkat lunak,  adalah sekumpulan data elektronik yang disimpan dan diatur oleh komputer, data elektronik yang disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah. melalui sofware atau perangkat lunak inilah suatu komputer dapat menjalankan suatu perintah. Software secara fisik tidak ada wujudnya. Maka tidak bisa kita sentuh, tidak bisa kita pegang namun kita dapat menjalankannya dalam sebuah sistem operasi dan Yang hanya bisa kita pegang hanya media penyimpannya saja, seperti disket,CD, dsb. Perangkat lunak memiliki fungsi tertentu juga, dan biasanya untuk mengaktifkan perangkat keras. Bisa juga dikatakan perangkat lunak bekerja di dalam perangkat keras

Software atau parangkat lunak adalah program komputer yang merupakan suatuinstruksi yang harus diberikan kepada unit pengolah agar komputer dapatmenjalankan pekerjaan sesuai dengan yang dikehendaki.Program tersebut ditulisdalam bahasa khusus yang dimengerti oleh mesin.Perangkat lunak dalampenggunaannya dapat diklasifikasikan menjadi 5 macam, Yaitu:
1. Sistem operasi (Operasi system)
2. Program Utilitas (utilities Program)
3. Program Aplikasi (Aplikasi Program)
4. Program paket (Package Program)
5. Bahana pemprograman (Programming Language)
Beberapa perusahaan yang ikut bergabung untuk membentuk standar dan teknikuntuk dunia komputer mikro yang dikenal ISA (Industry Standard Architecture)maupun EISA (Enhanched Industry Standard Architecture) antara lain:
1. COMPAQ Computer
2. Advanced Logic Research (ALR)
3. AST Research
4. EPSON Amerika
5. Everex Systems
6. Hewlett Packard
7. Olivetti
8. Micronics
9. Nippon Electric Corporation (NEC)
10. TANDY Computers
11. WYSE Tevhnology
12. Zenith Corporation
Ada beberapa jenis perangkat lunak, antara lain:
1. Software system
Perangkat lunak system dibagi dalam 3 bagian:
a. Sistem operasi
Perangkat sistem operasi merupakan bagian terpenting di dalam menjalankan suatuperangkat komputer. Sistem operasi merupakan perangkat lunak yang menjembataniantara pengguna dan perangkat keras. Ada beberapa jenis sistem operasi diantaranya Windows, DOS, Linux, dan lain sebagainya. Saat ini untuk komputer jenis PC banyak menggunakan sistem operasi Windows
1. UNIX
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
        Sistem operasi yang paling awal ada untuk komputer. Merupakan induk dari sistem operasi linux.

2. DOS
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Sistem operasi yang merupakan cikal bakal dari microsoft Windows. Ciri khasnya yaitu berupa teks putih dengan latar belakang hitam. Kita bisa menjalankan lewat Start Windows – Run, lalu ketik cmd.

3. Novell Operating Sistem
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Dibuat oleh Novell Corporation.

4. Microsoft Windows
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
     Merupakan macam-macam sistem operasi yang paling populer. Hampir semua orang pernah memakainya. Beberapa versi microsoft Windows yang terkenal: microsoft Windows 98, 2000, Me, XP, Vista, Seven 7 dan yang paling terbaru Windows 8.

5. Apple Machintosh
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Sistem operasi yang unggul dalam hal grafik. Memerlukan hardware khusus sehingga tidak dapat di-install di computer biasa. Versinya antara lain Mac OS X (Tiger), Leopard.

6. Linux
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvald. Merupakan macam-macam sistem operasi open source artinya bisa dikembangkan oleh semua orang dengan bebas. Turunan linux atau yang dikenal dengan distro linux banyak sekali macamnya. Mungkin linux merupakan sistem operasi yang paling banyak. Beberapa di antaranya yaitu: Debian, Suse, Red Hat (Fedora), Slackware, Ubuntu, Backtrack, dan lain-lain.

7.  Solaris
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Dikembangkan oleh Sun Microsystem. Lebih banyak digunakan untuk perusahaan.

8.  Free BSD
Macam-Macam Sistem Operasi Terbaru dan Lengkap(www.info-asik.com)
      Dibuat oleh Universitas Berkeley. Hampir sama seperti linux.

b. Program Bantu (utility)
Merupakan suatu program yang berfungsi untuk membantu sistem operasi seperti yang dijelaskan di atas,seperti:anti virus, defragmenter, format disket,periksasistem, dan sebagainya.
c. Bahasa Pemrograman

Merupakan suatu aplikasi yang berguna mengonversi perhitungan yang bersifatmatematis menjadi suatu aplikasi.Sebagai contoh bahasa pemrograman bahasaBASIC, COBOL. C++ dan sebagainya.
2. Perangkat lunak aplikasi
Merupakan perangkat yang berfungsi untuk melakukan berbagai bentuk tugasperkantoran seperti pengolah kata, lembar kerja, presentasi, pengolahan halamanweb, hingga perangkat media player,dan sebagainya. Hal ini sudah berkembang sejaksistem operasi tersebut dikembangkan.
Software Aplikasi dapat dikelompokkan dalam beberapa bagian, yaitu:
a. Pengolahan kata (word Processor)
Berfungsi untuk melakukan pengolahan kata,yaitu pekerjaan yang berhubungandengan naskah dan berbagai macam administrasi surat-menyurat.
Contoh: Wordstar,Microsoft Word, Amipro, Word Perfect.
b. Pengolah Angka (Spread Sheet)
Berfungsi untuk melakukan pekerjaan yang banyak berhubungan dengan angka-angka,seperti penggunaan perhitungan, laporan keuangan, dan grafik.
Contoh:Lotus 123,Quatro Pro, Microsoft Excel, Symphony, Super Calc.
c. Pengolah data (Data base)
Berfungsi untuk melakukan pengolahan data.Data tersebut dapat berupa angka, kataatau gabungan angka dan kata.
Contoh:dBase, Fox Base, Fox Pro, Clipper, MicrosoftAccess, Visual Fox Pro, Paradox dan lain sebagainya.
d. Multimedia
Contoh aplikasi multimedia adalah Winamp, Audio Pro untuk memutar musikberformat MP3 atau CD Audio.Kemudian RealPlayer, Xing, atau Jet Audio yang dapatdigunakan untuk menonton film atau VCD.
e. Komunikasi dan Internet
Untuk melakukan komunikasi antar computer antara dua computer ataulebih,contohnya adalah Lap Link, PC Anywhere, Procom Plus.Aplikasi internet yangumum digunakan adalah untuk browsing, e-mail, chatting dan messengerseperti:Internet Explorer, Opera, MIRC, ICQ, dan lain-lain.
f. Pendidikan dan Game
Software untuk membantu memahami sesuatu pelajaran banyak dikemas dalambentuk game dengan tujuan agar tidak membosankan, contohnya adalah:PC Globe,Bodyworks, Science Adventure, Reader Rabbit, dan lain-lain.
g. Perancangan Gambar
Aplikasi yang bersifat khusus di antaranya untuk membantu pekerjaan Engineerseperti AutoCAD (gambar struktur), Protel (gambar rangkaian elektronik), Matlab(pemroses dan visualisasi persamaan matematis), Photos Shop (mengolah gambar),dan Flash (untuk membuat halaman WEB), dan lainnya.
h. Anti Virus
Software untuk membasmi virus dari perangkat penyimpan computer, contoh:Mc Afee, Norton Anti Virus, Panda, dan lainnya.Virus adalah software yang dibuat untuk merusak data atau program computer, contohnya adalah:PC Brain,Hackers, My Heart, Pepsin,Bagle, MyDoom dan lainnya.
Kunjungi terus Noers Tech Untuk mendapatkan info seputar teknologi terbaru dan terupdate!


Hai buat sobat yang ingin membuat website tapi bingung cara buatnya? saya ada solusinya nih, kunjungi merlinbox.com untuk informasi lebih lanjut atau klik disini

About administrator

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *